HAIMEDIA.ID, Denpasar - Vaksin COVID-19 akhirnya tiba di Bali, Selasa (5/1/2021) dini hari. Vaksin COVID-19 sebanyak 31 ribu dosis itu diterima langsung oleh Gubernur Bali, I Wayan Koster.Read More
Tags : Vaksin Sinovac
HAIMEDIA.ID, Jakarta - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) sudah melakukan uji klinis terhadap vaksin Sinovac. Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 dari BPOM, Lucia Rizka Andalusia, mengatakan bahwa BPOM sudah memperoleh dua data setelah dua bulan penyuntikan vaksin, yakni data immunogenitas dan efikasi. Dari kedua data tersebut menunjukkan bahwa vaksin cukup aman.Read More
HAIMEDIA.ID, Jakarta - Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) terus mengawal proses penyediaan vaksin Covid-19. BPOM telah melakukan sampling dan pengujian saat vaksin Covid-19, Sinovac tiba di Bandara Soekarno Hatta.Read More
HAIMEDIA.ID, Pekanbaru - Wakil Gubernur Riau, Edy Afrizal Natar Nasution dan Kepala Dinas Kesehatan Riau Mimi Yuliani Nazir menerima kiriman vaksin Sinovac Covid-19 tahap pertama yang telah tiba di Pekanbaru Selasa (5/1/21). Vaksin tersebut disimpan di UPT Instalasi Farmasi dan Logistik Dinas Kesehatan Provinsi Riau.Read More
<!-- wp:paragraph --> <p><strong>HAIMEDIA.ID</strong>, Jakarta - Seakan menjawab keraguan sejumlah pihak yang sering mengkritiknya, Presiden Jokowi memutuskan dia bakal jadi orang pertama di Indonesia yang disuntik vaksin corona buatan Sinovac China.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>"Penyuntikan pertama akan dilakukan pada Rabu depan (13/1/2021), di Jakarta oleh Bapak Presiden," kata Menkes Budi dalam siaran pers Kemendagri, Selasa (5/1/2021).</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <Read More